
PERDIN,S.Sos.,M.Si
Sambutan Kepala Kelurahan Tondo
06 Juni 2023
Assalamu alaikum warahmatullahi wabarakatuh
Puji syukur senantiasa kita panjatkan kehadirat Allah SWT, Tuhan yang maha kuasa melimpahkan rahmat, taufik dan hidayat-Nya. Kelurahan Tondo merupakan Informasi Tahunan yang di informasikan melalui website, oleh Pihak Kecamatan Mantikulore, Informasi ini menyajikan hasil Pengumpulan Data di Wilayah Kerja Kelurahan Tondo.
Dalam informasi ini telah diupayakan dengan sebaik–baiknya namun masih banyak terdapat kekurangan, untuk itu diharapkan saran dari semua pihak guna menyempurnakan pada Informasi yang akan dating.
Akhir kata, kami menyampaikan ucapan terima kasih tak terhingga kepada semua pihak yang telah membantu dalam pengumpulan data maupun dalam pemberian Informasi melalui website saran dan masukan para pengguna website sangat diharapkan untuk informasi lebih baik kepada publik.
Demikian sambutan ini saya ucapkan terima kasih
Wabilahi taufik walhidayah wasalamu allaikum warahmatullahi wabarakatu
Wassalaamu’alaikum Wr. Wb.
Kepala Kelurahan
PERDIN,S.Sos.,M.Si.